Minggu, 13 Juli 2014

Manfaat Kulit Manggis Bagi Kesehatan Tubuh

Manfaat Kulit Manggis,- Buah manggis mungkin sudah tidak asing lagi di telinga kita. Daging buahnya yang berwarna putih sangat enak sekali dikonsumsi. Tapi tahukah anda bahwa bukan hanya daging buahnya saja yang dapat diambil manfaatnya ? Ternyata kulit manggis juga  memiliki kandungan yang baik untuk kesehatan tubuh.
Kulit buah manggis kaya akan vitamin B1, B2 dan C, serta kalsium, potassium, sodiumdan zat besi. Manggis juga mengandung Xanthone, mangostin, garsinon, flavonoid, epicatechin, spingomyolinase dan gartanin. Dalam kulit buahnya, kandungan Xanthone yang tertinggi, yaitu 40 persen. Dengan kandungan Xanthone yang tinggi(123,97 mg/ml), dalam kulit buah manggis yang mana dapat membunuh penyakit danmemperbaiki sel yang telah rusak serta melindungi sel-sel di dalam tubuh. Xanthone adalah substansi kimia alami, yang tergolong senyawa polyhenolic yang dapat digunakan sebagai zat untuk mengatasi berbagai penyakit. Xanthone memiliki manfaat sebagai pengobatan untuk penyakit jantung, aterosklorosis (plak di pembuluh darah), hipertensi dan trombosis,dll. Xanthone juga bermanfaat mencegah pertumbuhan sel kanker dan tumor. Kemampuan antioksidannya bahkan melebihi vitamin C dan E yang selama ini dikenal sebagai antioksidan paling efektif.

Berikut manfaat dan kandungan kulit manggis :
  • Anti-fatigue (memberi tenaga).
  • Powerful anti-inflammatory (anti peradangan)
  • Analgesic (mencegah sakit urat saraf)
  • Anti-ulcer (ulkus perut, mulut dan usus)
  • Anti-depressant (mencegah kemurungan)
  • Anxyolytic (mencegah kegelisahan, panik & cemas)
  • Anti-Alzheimerian (mencegah penyegah Alzheimeria)
  • Anti-tumor and cancer prevention (Mencegah kanker)
  • Immunomodulator (system kekebalan)
  • Anti-aging (Anti penuaan)
  • Anti-oxidant (racun dalam badan)
  • Anti-viral (membunuh kuman)
  • Anti-biotic (memodulasi infeksi bakteri)
  • Anti-fungal (infeksi oleh jamur)
  • Anti-seborrheaic ( mencantikkan kulit)
  • Anti-lipidemic (membuang kolesterol)
  • Anti-atherosclerotic (mencegah pengerasan arteri)
  • Cardioprotective (untuk jantung)
  • Hypotensive (merendahkan tekanan darah)
  • Hypoglycemic ( mengurangi gula dalam darah)
  • Anti-obesity (kuruskan badan)
  • Anti-arthritic (cegah sakit tulang)
  • Anti-osteoporosis (tulang rapuh)
  • Anti-periodontic (cegah gusi berdarah)
  • Anti-allergenic (mencegah reaksi alergi)
  • Anti-calculitic (cegah batu karang)
  • Anti-pyretic (rendahkan suhu badab)
  • Anti-Parkinson (penyakit saraf parkinson)
  • Anti-diarrheal (mencegah diare)
  • Anti-neuralgic (sakit urat saraf)
  • Anti-vertigo (mencegah pusing)
  • Anti-glaucomic (sakit mata)
  • Anti-cataract (mencegah katarak)
  • Pansystemic (Mengimbangi seluruh badan)

Itulah penjelasan singkat tentang manfaat kulit manggis bagi kesehatan tubuh. Dan kabar baiknya adalah kini kulit manggis ada ekstraknya loh !! Jus kulit manggis ACE MAXS yang dipadukan dengan daun sirsak dapat anda pesan dengan mengklik icon dibawah ini;
http://manfaatdaunsirsakdankulitmanggis.wordpress.com/cara-pemesanan-ace-maxs/